Selalu Tampil Memuka Hingga Top 4, Armand Maulan Punya Kekhawatiran Pada Maria Idol
Judul : Selalu Tampil Memuka Hingga Top 4, Armand Maulan Punya Kekhawatiran Pada Maria Idol
link : Selalu Tampil Memuka Hingga Top 4, Armand Maulan Punya Kekhawatiran Pada Maria Idol
Kapanlagi.com - Maria menggunakan penampilan keduanya malam ini di panggung Indonesian Idol dengan sangat baik. Maria kembali memukau juri dan penonton di studio serta di rumah.
Maria membawakan lagu Aerosmith yang berjudl I Don't Wanna Miss A Thing dengan cita rasa berbeda. Tentu saja penampilan ini membuat para juri puas dengan penampilan dara cantik asal Medan ini.
"Aku sangat bangga kamu berikan pendekatan baru dari penyanyi Steven Tyler. Ada perasaan bangga setiap melihat kamu menyanyi seperti itu," ucap Ari Lasso di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (26/3/2018).
Maria berhasil lepas dari pengaruh Steven Tyler, sang vokalis asli, dengan warna suaranya yang khas. Armand Maulana menilai hal yang sama dengan Ari Lasso.
"Dari minggu ke minggu udah dalam tahap menikmati aja. Semua lagu bisa ditaklukan," tutur Arman Maulana.
Maria memang menjadi salah satu kontestan Indonesia Idol yang memiliki performa stabil dari minggu ke minggu. Namun, selain memberi pujian Armand Maulana menyampaikan kekhawatiran akan kualitas penampilan Maria.
Menurut Armand, sang macan panggung, Maria memiliki tantangan cukup besar bila akan berkarir secara profesional di dunia showbiz. Maria harus cerdik memilih lagu yang sesuai dengan karakter dan warna suaranya.
"Cuma saya pikir, setelah Idol kamu harus berkarya dan harus tepat memilih komposer yang tahu karakter kamu dan bisa komersil," tutup Arman Maulana.
Reporter: Rivan YRS
Masih dari Indonesian Idol 2018
(kpl/bin/rna)
Read Again http://bit.ly/2GetUurDemikianlah informasi dari Selalu Tampil Memuka Hingga Top 4, Armand Maulan Punya Kekhawatiran Pada Maria Idol
Anda sekarang membaca artikel Selalu Tampil Memuka Hingga Top 4, Armand Maulan Punya Kekhawatiran Pada Maria Idol dengan alamat link https://artis-media.blogspot.com/2018/03/selalu-tampil-memuka-hingga-top-4.html