Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai

Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai - Sahabat Artis Media, kali ini Artis Media akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate tentang artis - artis mancanegara dengan judul Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai yang telah kami rangkum semenarik mungkin untuk menemani dan mengupdate wawasan anda tentang artis atau selebriti kesayangan anda. Semoga informasi dari Artis Media yang telah kami sajikan mengenai tentang informasi Hiburan, dapat menjadikan anda lebih berwawasan dan mengetahui tentang artis idola anda. Tidak lupa Artis Media menyampaikan untuk selalu ikuti informasi dari kami yang menarik, informatif dan ringan mengenai berita - beita artis hanya di Artis-Media.

Judul : Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai
link : Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai

Artis-Media with

VIVA – Komedian ternama Entis Sutisna atau Sule legowo gugatan cerai dilayangkan istrinya, Lina binti Salim, di Pengadilan Agama Cimahi Soreang, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Dari pertemuan pada sidang ke dua dengan upaya mendamaikan oleh majelis hakim, Lina bersikeras ingin berpisah. Namun, Sule mengaku akan tetap berusaha memperjuangkan agar kembali rukun.

"Enggak semuanya sama, iya kan. Ada yang mempertahankan, ada yang tidak mempertahankan. Tinggal menilai saja itu," ujar Sule, Kamis, 5 Juli 2018.

Sule mengatakan, baik keluarga besar maupun rekan artis mendukung penuh upayanya untuk menjaga keutuhan rumah tangga. Bahkan, menurut Sule, prahara yang menyebabkan gugatan cerai, seharusnya Lina yang mengungkapkan.

"Loh, makanya saya mau mediasi, (berarti) saya mau mempertahankan demi anak - anak, demi keluarga. Jadi, kalau mau menanyakan silahkan sama yang menggugat, iya kan. Karena saya tidak menggugat," tuturnya.

Lihat Juga

Seperti diketahui, pernikahan Sule dengan Lina terancam kandas di tengah jalan. Lina menggugat cerai komedian tersebut ke Pengadilan Agama Cimahi, Jawa Barat. Sidang perdana perceraian pasangan ini telah digelar pada Kamis 7 Juni 2018 lalu. Saat itu, Lina yang menghadiri persidangan menyatakan mantap bercerai dari Sule.

Namun, upaya Pengadilan Agama Cimahi Soreang mendamaikan pasangan suami istri komedian ternama Entis Sutisna atau Sule dengan Lina binti Salim gagal. Keduanya diputuskan berlanjut ke agenda mediasi.

Sementara itu, penasehat hukum Lina, Abdurahman T Pratomo mengatakan, hasil persidangan kliennya tetap bersikeras pada niatan awal. "Masih tetap pada pendiriannya, tapi akan kita upayakan untuk mencoba, mudah - mudahan bisa rujuk, kan gitu," katanya.

"Tapi, kalau memang sudah gak bisa lagi ya apa mu boleh buat, kan artinya kalau mediasi semua pihak masih bersikukuh pada pendiriannya. Berarti tanggal 26 (Juli) kita laporkan bahwa mediasi itu tidak tercapai kata sepakat," ujar Abdurahman.

Let's block ads! (Why?)

Read Again http://bit.ly/2KN9Kgq

Demikianlah informasi dari Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai

Semoga berita dan informasi artis berjudul Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai kali ini, dapat memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel berita dan informasi artis lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Sule Pasrah Sang Istri Tetap Minta Cerai dengan alamat link https://artis-media.blogspot.com/2018/07/sule-pasrah-sang-istri-tetap-minta-cerai.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Ooooooops !!! Forgive me friend -_-

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×