Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu

Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu - Sahabat Artis Media, kali ini Artis Media akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate tentang artis - artis mancanegara dengan judul Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu yang telah kami rangkum semenarik mungkin untuk menemani dan mengupdate wawasan anda tentang artis atau selebriti kesayangan anda. Semoga informasi dari Artis Media yang telah kami sajikan mengenai tentang informasi Hiburan, dapat menjadikan anda lebih berwawasan dan mengetahui tentang artis idola anda. Tidak lupa Artis Media menyampaikan untuk selalu ikuti informasi dari kami yang menarik, informatif dan ringan mengenai berita - beita artis hanya di Artis-Media.

Judul : Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu
link : Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu

Artis-Media with

VIVA – Mega Makcik, wanita yang mengaku asal Singapura mengklaim telah ditipu pedangdut senior Elvy Sukaesih. Mega mengaku telah membayar Rp60 juta ke label EMMI Pro untuk lagu berjudul Lengket. Label ini katanya milik Elvy. Uang tersebut diserahkan Mega lima tahun lalu. 

Namun, sekian tahun ditunggu, Mega tak mendapatkan royalti dari lagunya tersebut. Ia mengaku bahwa Elvy yang mengajak dirinya berkolaborasi dalam album kompilasi dangdut. 

Namun, klaim itu dibantah Umi Elvy, begitu sapaan Ratu Dangdut era 80an itu. Elvy tak pernah mengajak Mega. Bahkan Mega yang selalu ingin ikut kemana pun Elvy pergi, khususnya syuting. 

"Selama ini dia (Mega) yang selalu mau ikut, aku enggak pernah ajak dia. Kenalnya itu pas KDI2014, dia kenalan bilang ngefans sama umi, katanya begitu," ujar Elvy saat dihubungi VIVA, Jumat 30 Maret 2018. 

Beberapa kali Mega sering datang dan menginap di rumah pelantun Gula Gula tersebut. Mega juga sering menanyakan penampilannya kepada Elvy. 

"Saya heran dia bilang, 'Saya disuruh dandan cantik sama Umi Elvy, disuruh ikut ke Indosiar. Sampai sana saya enggak nyanyi, enggak ada apa-apa, saya sebagai penonton'. Lucu enggak tuh, aku lagi jadi juri, dia datang, dia mau dipanggil menyanyi," kata Ratu Dangdut ini.

Setiap Elvy akan melangkah keluar rumah, Mega ikut sibuk. Tak tanggung-tanggung, dia mengenakan pakaian yang dirasa pantas dan berdandan. 

Elvy tak begitu banyak menggubris soal tuduhan yang dialamatkan Mega terhadapnya. Ia menganggap Mega hanya sebatas cari panggung. (ren)

Let's block ads! (Why?)

Read Again http://bit.ly/2GjUoi8

Demikianlah informasi dari Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu

Semoga berita dan informasi artis berjudul Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu kali ini, dapat memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel berita dan informasi artis lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Elvy Sukaesih Beberkan Sosok yang Tuding Dia Menipu dengan alamat link https://artis-media.blogspot.com/2018/03/elvy-sukaesih-beberkan-sosok-yang.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Ooooooops !!! Forgive me friend -_-

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×