Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi

Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi - Sahabat Artis Media, kali ini Artis Media akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate tentang artis - artis mancanegara dengan judul Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi yang telah kami rangkum semenarik mungkin untuk menemani dan mengupdate wawasan anda tentang artis atau selebriti kesayangan anda. Semoga informasi dari Artis Media yang telah kami sajikan mengenai tentang informasi Artis, dapat menjadikan anda lebih berwawasan dan mengetahui tentang artis idola anda. Tidak lupa Artis Media menyampaikan untuk selalu ikuti informasi dari kami yang menarik, informatif dan ringan mengenai berita - beita artis hanya di Artis-Media.

Judul : Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi
link : Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi

Liputan6.com, Jakarta - Aktris muda Mentari De Marelle punya pengalaman tak terlupakan saat terlibat dalam pembuatan film Merah Putih Memanggil.

Dalam film yang akan dirilis pada 5 Oktober mendatang itu, ia berperan sebagai seorang sandera yang ditawan teroris, dan hendak diselamatkan oleh anggota Kopassus.

Pemain film Merah Putih Memanggil, Mentari De Marelle saat berkunjung ke kantor Liputan6.com di SCTV Tower, Jakarta, Selasa (9/26). (Liputan6.com/Fatkhur Rozaq)

Syuting film ini, dilakukan selama sekitar dua bulan di hutan yang terletak di Gunung Bundar, Bogor, Jawa Barat. Selama syuting tersebut, Mentari De Marelle ternyata jadi jarang mandi.

"Ngapain mandi, mandi itu malem aja. Mandi pagi itu buang-buang air karena sebentar lagi juga kotor lagi. Capek-capek mandi, baru keluar dua langkah dari penginapan juga kotor lagi," katanya saat bertandang ke kantor Liputan6.com di Senayan, Jakarta Pusat pada Selasa (26/9/2017).

Meski berkotor-kotor selama syuting film ini, gadis kelahiran Beveren, Belgia, pada 28 Januari 1997 ini justru merasa bersemangat. Ia tak mempermasalahkan bila ia kerap berkubang dalam lumpur di film ini. "Baju aku semakin kotor juga malah semakin bagus karena kan aku di sini sebagai sandera," kata dia.

 Para pemain film Merah Putih Memanggil saat sesi foto di Liputan6.com. (Liputan6.com/Fatkhur Rozaq)

Karena film ini juga dibintangi para prajurit TNI, Mentari De Marelle bisa melihat langsung rutinitas para tentara ini. Ia kagum dengan disiplin yang dimiliki para tentara ini, termasuk soal menjaga kebersihan. "Mereka bangun setengah lima, tetap mandi walau nantinya kena lumpur lagi," kata dia.

Film Merah Putih Memanggil akan tayang pada 5 Oktober mendatang.

Let's block ads! (Why?)


Demikianlah informasi dari Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi

Semoga berita dan informasi artis berjudul Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi kali ini, dapat memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel berita dan informasi artis lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Syuting Film di Hutan, Mentari De Marelle Jarang Mandi dengan alamat link https://artis-media.blogspot.com/2017/09/syuting-film-di-hutan-mentari-de.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Ooooooops !!! Forgive me friend -_-

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×