Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS

Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS - Sahabat Artis Media, kali ini Artis Media akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate tentang artis - artis mancanegara dengan judul Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS yang telah kami rangkum semenarik mungkin untuk menemani dan mengupdate wawasan anda tentang artis atau selebriti kesayangan anda. Semoga informasi dari Artis Media yang telah kami sajikan mengenai tentang informasi Artis, dapat menjadikan anda lebih berwawasan dan mengetahui tentang artis idola anda. Tidak lupa Artis Media menyampaikan untuk selalu ikuti informasi dari kami yang menarik, informatif dan ringan mengenai berita - beita artis hanya di Artis-Media.

Judul : Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS
link : Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS

Liputan6.com, Los Angeles - Setelah melewati dua babak penyisihan, Demian Aditya akan kembali tampil di America's Got Talent. Aksi ekstremnya di acara tersebut ternyata tak hanya menarik perhatian masyarakat di Indonesia, tetapi juga masyarakat Amerika.

Hal tersebut terlihat dalam video yang dibagikan di vlog milik Demian Aditya. Saat itu, ia dan istrinya baru saja sampai di Negeri Paman Sam dan menunggu jemputan.

Tiba-tiba seorang pria hadir menghampirinya dan mengungkap bahwa ia mengenali suami Sara Wijayanto itu. "Aku selalu menyaksikan setiap Kamis malam di rumah," ujar pria tersebut.

Pria yang terlihat bersama keluarganya itu pun mengaku sudah melihat aksi Demian Aditya di dua aksi sebelumnya. Pria itu mengaku sangat takjub dengan aksi yang dilakukan oleh Demian di acara tersebut.

Demian Aditya akan kembali berlaga di ajang tersebut pada 22 Agustus malam waktu setempat. Saat menyiapkan aksi ketiganya di America's Got Talent ini, Demian sempat mengalami kecelakaan yang membuatnya cedera. Demian menceritakan peristiwa ini terjadi saat ia tengah berlatih dengan properti panggung yang tingginya 20 kaki, atau sekitar enam meter.

Beruntung, paramedis yang selalu berjaga saat Demian berlatih langsung memberikan pertolongan pertama. Demian sempat khawatir, cedera tersebut akan mengganggu penampilannya di America's Got Talent.

 

Simak video menarik di bawah ini : 

Let's block ads! (Why?)


Demikianlah informasi dari Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS

Semoga berita dan informasi artis berjudul Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS kali ini, dapat memberi manfaat untuk anda semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel berita dan informasi artis lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Berkat America's Got Talent, Demian Aditya Kini Punya Fans di AS dengan alamat link https://artis-media.blogspot.com/2017/08/berkat-americas-got-talent-demian.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Ooooooops !!! Forgive me friend -_-

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×